3 Alasan Kopi Terasa Gosong! Ini Tips Menanganinya

Pernahkah Anda merasakan seduhan kopi terasa gosong? Mungkin ini akan membuat Anda kesal karena gagal menikmati kopi sesuai selera Anda biasanya. Padahal sebagian orang menikmati kopi untuk menaikkan semangat, munculnya rasa gosong malah bikin kecewa. Ternyata ada alasan di balik rasa gosong pada seduhan kopi. Penyebab rasa gosong dapat disebabkan oleh beberapa hal. Kopi terasa […]